Ditengah-tengah persaingan usaha tv berbayar lewat satelit, muncul lagi satu tv berbayar dengan nama viva + (plus) prabayar,  sebelumnya direncanakan memakai nama vivasky bukan fifaplus, PT Visi  Media Asia Tbk (VIVA) milik Bakrie Group, dengan arah posisi satelit  Maesat 3A KU band satu satelit dengan Aora tv satelit, kabar terbaru  viva+ akan menggunakan Satellite Asiasat 5. Dengan penawaran cara  berlangganan hanya sekali bayar di waal menjadi pelanggan dan tidak lagi  harus membayar biaya tagihan setiap bulannya seperti sistem milik tv  berlangganan Indovision, Top tv, Okevision, Big TV juga Yes TV milik Telkomvision yang pada tanggal 15 bulan April 2014  akan menghentikan sisitem pembelian cara isi voucher ke sistem pasca  bayarnya.
Harga perangkat dan cara berlangganan viva plus :
Biaya perangkatnya Rp. 1.799.000 dengan membayar uang muka sebesar 200  ribu, 3 hari sebelum pemasangan harus transfer  1.599.000 dapat gratis  26 channel FTA selamanya. dengan chanel Lokalnya : antv, tvone, trans7,  transtv, mnctv, global, sctv, indosiar, tvri, metrotv. 
Lokal berjaringan : net, kompas, spacetoon, bloomberg ind, jtv, bchannel, ochannel 
Tv internasional : deutchewele, quran tazkiyah, channel news asia, tvE 
Bonus lainya : mendapatkan paket chanel world cup ultimate 1. 
Mulai dari tanggal 1 hingga 16 April VIVA+ menawarkan promo menarik. Hanya dengan harga Rp. 1.599.000,- (plus ppn) Ultimate World Cup Box dapat dimiliki. Voucher isi ulang dan Ultimate World Cup Box dapat dibeli di Gerai Esia dan Dealer resmi yang tersebar di Jabodetabek dan Jawa Barat, atau hubungi langsung call center di 14090 (info dari situs resmi viva +)
Hubungi
Araf : 0896-3634-0570
Stock Ready


No comments:
Post a Comment